Pendampingan Tumbuh Kembang Bayi dengan Metode Pijat Bayi

  • Okky Merben Universitas Bhakti Pertiwi Indonesia
  • Amelia Nur Hidayanti Universitas Bhakti Pertiwi Indonesia
  • Nurmupida Abbas Universitas Bhakti Pertiwi Indonesia
Keywords: baby massage, growth and development stimulation, skills

Abstract

 

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan meningkatkan pengetahuan serta keterampilan kader posyandu dan ibu yang memiliki bayi di bawah dua tahun mengenai stimulasi tumbuh kembang melalui metode pijat bayi sehat (baby massage). Program ini dilaksanakan di Stikes bpi dalam bentuk kegiatan meliputi penyuluhan, demonstrasi, praktik langsung, serta evaluasi dan pemantauan lanjutan. Sebanyak 12 peserta terlibat, terdiri dari 5 ibu dengan baduta dan 7 kader posyandu. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman peserta terhadap pentingnya stimulasi tumbuh kembang dan manfaat pijat bayi, peningkatan keterampilan dalam melakukan pijat bayi, serta keterlibatan aktif kader dalam melanjutkan praktik ini di posyandu masing-masing. Evaluasi dilakukan tiga kali untuk memantau keberlanjutan praktik pijat bayi secara mandiri oleh para ibu.

References

Fatimah, siti (2015). Hubungan Antara Frekuensi Baby Spa Dengan Pola Tidur Bayi Indonesia Dignity, Buku Panduan BABY MASSAGE & SPA VERSI 2022

Korompis, M., Pesik, D. M. D., Manado, P. K., & Kebidanan, J. (2018). Pentingnya Pijat Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan Anak. ISBN : 2549-0931, https://ejurnal.poltekkes 1(3), 516–524. manado.ac.id/index.php/prosiding2018/articl e/view/450

Kumalasari, I., Amin, M., Maksuk, M., Hendawati, H., Jaya, H., & Suryani, A. (2023). Pendidikan Kesehatan dalam Meningkatkan Pengetahuan, Sikap, dan Keterampilan Ibu Melakukan Pijat Bayi. HIGEIA (Journal of Public Health Research and Development), 7(1), 145–153. https://doi.org/10.15294/higeia.v7i1.58356

Sri Sundari Icun dkk. (2025) The Effect of Massage Stimulation in Optimizing Infant Cognitive Development. Journal of Wellness, Complementary, and Traditional Medicine. https://journal.uny.ac.id/publications/jwctm/article/view/672?utm_source=chatgpt.com

Permenkes RI No. 37 Tahun 2017 Tentang Pelayanan Kesehatan Tradisional Integrasi, Pub.

L. No. No. 37 Tahun 2017, 1 (2017).

Prasetyo, (2009). Teknik-teknik Tepat memijat Bayi Sendiri Panduan Lengkap dan Uraian Kemanfaatannya. Jogjakarta : Diva Press.

Published
2025-12-25
How to Cite
Merben, O., Hidayanti, A., & Abbas, N. (2025). Pendampingan Tumbuh Kembang Bayi dengan Metode Pijat Bayi. JURNAL PENGABDIAN KADER BANGSA, 2(1), 72-74. https://doi.org/10.54816/jpkb.v2i1.1187

Most read articles by the same author(s)